Categories: Ekonomi

Kebutuhan Pangan Kabupaten Bojonegoro Aman

Kabarone Bojonegoro- Produksi padi di Kabupaten Bojonegoro untuk tahun 2016 sudah mencapai target produksi. Saat ini produksi padi di Bojonegoro mencapai 960 ribu ton atau surplus 12 persen dari target 900 ribu ton gabah.

Dari sisi ketahanan pangan tidak ada masalah. Kebutuhan beras untuk konsumsi rumah tangga dan komersial mencapai 11 ribu ton per bulan atau dalam satu tahun 330 ribu ton. Sedangkan, jumlah konsumsi sendiri hanya 3 persen dari jumlah total hasil panen. Sehingga paska terjadi banjir luapan sungai Bengawan Solo tidak mempengaruhi kebutuhan pangan di Bojonegoro soalnya produksi padi di tahun ini tidak terganggu oleh banjir yang melanda sejumlah Kecamatan di Bojonegoro.

Jumlah tersebut berasal dari kawasan produktif beras dibantaran sungai Bengawan Solo yang tersebar di 12 Kecamatan mulai Kecamatan Margomulyo sampai Kecamatan Baureno. Penambahan musim tanam yang biasanya dua kali tanam bisa tiga kali tanam soalnya, tahun 2016 merupakan tahun yang bermusim kemarau basah apalagi sekarang sudah masuk musim penghujan(pur).

redaksi

Share
Published by
redaksi

Recent Posts

Dusun Ngablak Desa Kebalandono Adakan Malam Puncak Peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-79

Lamongan,Kabar One.com - Puncak acara peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-79 warga Dusun Ngablak Desa Kebalandono…

9 hours ago

Malam Puncak Perayaan HUT RI KE 79, DI RW02 Kelurahan Petojo Utara Semarak

JAKARTA KABARONE : Sehat senam bersama bukan hal sekedar kegiatan rutin tetapimerupakan sebuah perayaan kesehatan…

10 hours ago

Malam Puncak Peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-79 Desa Gumantuk Adakan Hiburan Campur sari

Lamongan,Kabar One.com- Patut di apresiasi, Acara malam puncak memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-79 Desa Gumantuk…

10 hours ago

Usai Ikuti Sidang Tahunan DPR-MPR RI, Menteri AHY Bertolak ke Kaltim untuk Ikuti Rangkaian Acara HUT ke-79 RI di IKN

JAKARTA ,Kabar One.com- Usai mengikuti Sidang Tahunan MPR RI dan Sidang Bersama DPR RI-DPD RI…

12 hours ago

Suwanti Kader PDI-P Jabat Ketua DPRD Kotabaru Sementara, Amanah Harus Dijaga

KOTABARU,kabarOne.com- Kader Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) terpilih menjadi Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah atau…

18 hours ago

Dianugerahi Bintang Mahaputra Nararya dari Presiden Jokowi, Menteri AHY Akan Terus Fokus pada Target Pencapaian Kementerian ATR/BPN

JAKARTA ,Kabar One.com- Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN), Agus Harimurti Yudhoyono…

18 hours ago