Categories: Hankam

Perkokoh Kemanunggalan TNI Bersama Rakyat Dalam Pembangunan Jalan

Kabarone.com,Lamongan – Kegiatan gotong royong TNI manunggal dengan rakyat ini semakin intens ditunjukkan, tak hanya kepedulian dibidang ketahanan pangan seperti halnya membantu dan membimbing para petani, termasuk pengawalan terhadap distribusi pupuk.

Anggota Kodim 0812 Lamongan yang juga perduli terhadap masyarakat seperti halnya yang dilakukan dalam membantu pelaksanaan pembangunan sarana dan prasaran, kali ini membantu pelaksanaan pembangunan jalan.

Setidaknya itu sudah ditunjukkan oleh anggota Babinsa Koramil 0812/16 Sekaran serda Nanang dan Kopda Agus S. yang turut berpartisipasi dalam kegiatan masyarakat. “Hal ini salah satu wujud TNI manunggal dengan rakyat,” ujar Danramil 0812/16 Sekaran, Kapten Inf. Ali Mahmud, Sabtu (02/02/19).

“Kegiatan ini dilaksanakan karena kondisi jalan desa sepanjang 50 meter mengalami rusak parah,” katanya.
Diungkapkan, kegiatan karya bakti perbaikan jalan ini merupakan bagian pembinaan teritorial di wilayah Kodim 0812 Lamongan.

Dengan terus memupuk rasa kepedulian terhadap rakyat dikembangkangkan, kali ini salah satunya dengan mengadakan kerja bakti, bersama masyarakat tepatnya di Desa Pangean Kecamatan Maduran.

Diharapkan kegiatan ini dapat meningkatkan tali silaturahmi serta benar-benar bisa mewujudkan kemanunggalan TNI bersama rakyat yang selama ini sudah berjalan baik untuk lebih ditingkatkan akan menjadi lebih baik lagi”, pungkasnya (*).

redaksi

Share
Published by
redaksi

Recent Posts

Ditinggal Kerja, Rumah Ludes Terbakar; Policeline Terpasang

KOTABARU,kabarOne.com- Diduga akibat korsleting listrik, sebuah rumah ludes terbakar di Desa Gunung Sari, RT 006…

12 hours ago

RPJMD Merupakan Produk Daerah, Syairi Mukhlis; RPJPD Bersinergi Dengan RPJPN

KOTABARU,kabarOne.com- Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) merupakan produk daerah atau perda yang sudah disepakati…

13 hours ago

Inspektorat Kabupaten Lamongan Sidak Rutin Di 6 Desa Kecamatan Sugio

LAMONGAN, Kabar One.com- Tim Inspektorat Pembantu (Irban) wilayah Kabupaten Lamongan segera memeriksa 6 (enam) Kepala…

2 days ago

Antisipasi Banjir, Camat Gambir Pimpin Gerebek Lumpur RW 02 di Kel Petojo Utara

JAKARTA, Kabar One.com : Dalam rangka mengantisipasi banjir saat memasuki musim penghujan, Pemprov DKI Jakarta…

2 days ago

PN Jakarta Utara Sidangkan Perkara Penipuan dan TPPU Bisnis Cangkang Kelapa Sawit Terdakwa TM Hawari Cs

Jakarta, Kabarone.com,-Terdakwa TM Hawari yang didakwa bersama-sama dengan Ir. Dwi Dharma Sugari, Candra Setiawan (sidang…

3 days ago

Waka Komisi III DPR RI, Kunker Pengadilan Tinggi makasar

Jakarta, KABARONE : Ketua Pengadilan Tinggi Makassar Dr. H. Zainuddin, S.H., M.Hum. mengharafkan Komisi III…

3 days ago