Categories: Daerah

Hutan Meranti Jadi Saksi Kenaikan Pangkat Para ASN Di Kotabaru, Sayed Jafar; Tingkatkan Kinerja Untuk Membangun

KOTABARU,kabarone.com- SK Kenaikan pangkat ASN golongan II, III dan IV di serahkan secara simbolis oleh Bupati Kotabaru H Sayed Jafar bertempat di pendopo Ekowisata Puncak Meranti Kotabaru, Selasa 25/8/2020.l

Dalam sambutannya, Bupati Kotabaru Sayed Jafar mengharapkan agar para ASN di Kotabaru dapat meningkatkan kinerjanya, baik dalam membangun maupun pelayanan terhadap masyarakat.

Mari kita membangun Kabupaten Kotabaru agar bisa lebih maju, kita tingkatkan kinerja bersama-sama. Selamat atas kenaikan pangkatnya, paparnya.

Sementara, Kepala Badan Kepegawaian dan Pelatihan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kotabsru Minggu Basuki menjelaskan, jumlah SK yang diserahkan untuk kenaikan pangkat sebanyak 317 orang.

Selain itu, juga diserahkan piagam untuk peserta yang lulus UKPPI sebanyak 116 orang dan surat tanda lulus ujian dinas tingkat 1 dan 2 tahun 2020 sebanyak 37 orang.

Seperti apa yang disampaikan Bupati Kotabaru, tingkatkan kinerja, jangan sampai pendidikan tinggi tetapi kinerja tidak bagus, tutupnya.

Sebelumnya, juga diadakan sosialisasi pedoman pencegahan dan pengendalian covid- 19 revisi ke 5 serta kondisi covid-19 saat ini di Kotabaru, yang disampaikan langsung oleh Plt Kepala Dinas Kesehatan Kotabaru.(Hrp)

Redaksi

Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

Dua Raperda Pemkab Kotabaru di Sidangkan DPRD Kotabaru

KOTABARU,kabarOne.com- Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kotabaru masa persidangan III Rapat ke-9 tahun sidang 2023/2024 digelar…

5 hours ago

Ketua DPRD Kabupaten Lamongan, H. Abdul Ghofur Mengucapkan Selamat Atas dikukuhkan dan diterimakannya SK (PPPK) Formasi tahun 2023

Lamongan,Kabar One.com-Ketua DPRD Kabupaten Lamongan, H. Abdul Ghofur beserta jajaran Anggota Legislatif lainnya mengapresiasi langkah…

7 hours ago

Satpol PP Lamongan Gencar Lakukan Pemberantasan Rokok Ilegal

Lamongan,Kabar One.com-Dalam rangka intensifkan pemberantasan rokok ilegal, sebanyak 5.780 batang rokok ilegal di Kabupaten Lamongan…

7 hours ago

GNSTA dan LKD Digelar Pemkab Kotabaru, Arsip Sebagai Sumber Informasi

KOTABARU,kabarOne.com- Pencanangan Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip (GNSTA) dan pemusnahan arsip inaktif pada lembaga kearsipan…

14 hours ago

Ungkapan Mantan Kapolres Kotabaru di Malam Pisah Sambut, Ini Kata Wabup Arul

KOTABARU,kabarOne.com- Malam Ramah Ramah Pisah Sambut Kapolres Kotabaru dari AKBP Dr. Tri Suhartanto kepada AKBP…

19 hours ago

Tiba di Mapolres, AKBP Doli M Tanjung Disambut Hangat

KOTABARU,kabarOne.com- Setelah dilaksanakannya serah terima jabatan Kapolres AKBP Doli M Tanjung, S.I.K yang baru saja…

1 day ago