Daerah

Suburkan Minat Baca, Arutmin Dukung Kegiatan Perpustakaan Keliling Di Kampung Nelayan

KOTABARU,kabarOne.com- Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Kotabaru untuk mewujudkan kerjasama dengan rumah literasi dalam upaya meningkatkan minat baca terus dilakukan.

Salah satunya melakukan kegiatan perpustakaan keliling di kampung nelayan yang di laksanakan setiap Sabtu dan di dukung oleh PT Arutmin Indonesia NPLCT bekerjasama dengan Dinas Perpustakaan dan kearsipan Kabupaten Kotabaru.

Zara Nuramelia Janah CDEA Assistant, Senin (2/10/2023) mengatakan, kami mengundang rumah literasi sebagai narasumber yang bertujuan agar dapat menyuburkan kembali minat baca anak hingga ke Desa-desa, khususnya di Kampung Nelayan Desa Sarang Tiung.

Dinas Perpustakaan dan kearsipan Kotabaru melalui Perpustakaan Keliling bersama rumah literasi bertandang untuk memberikan materi cara membuat kalimat dan mendeskripsikan alam sekitar yang diikuti sekitar 30 anak SD.

” Selain memberikan materi, narasumber juga mengajak peserta agar melakukan gerakan Joget Babyshark untuk melatih motorik dan ingatan anak dalam mengingat gerakan, ungkapnya.(HRB)

By; Herpani

Redaksi

Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

Menyemarakan HUT MARI Ke 79 Pagelaran Wayang kulit Catatkan Rekor Muri Ki Dalang Dr Yanto Sampai Luar Negeri

JAKARTA,Kabar One.com : Dalam Rangka memperingati Hari Ulang Tahun Ke 79 Mahkamah Agung RI Tahun…

3 hours ago

.Polres Jakarta Timur Belum Ungkap Dugaan Pembunuhan, Keluarga Korban Minta Kepastian Hukum Ke Kapolri

Jakarta ,Kabarone.com,-Keluarga korban orang hilang meminta Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri RI) Sulistyo Sigit Prabowo,…

5 hours ago

Perayaan HUT ke-19 PT. Jhonlin Baratama, Ribuan Warga Makan Gratis

Tanah Bumbu,Kabar One.com-Mengambil tempat di Lapangan Bandara Bersujud Tanah Bumbu, PT. Jhonlin Baratama merayakan Hari…

11 hours ago

Dusun Ngablak Desa Kebalandono Adakan Malam Puncak Peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-79

Lamongan,Kabar One.com - Puncak acara peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-79 warga Dusun Ngablak Desa Kebalandono…

23 hours ago

Malam Puncak Perayaan HUT RI KE 79, DI RW02 Kelurahan Petojo Utara Semarak

JAKARTA KABARONE : Sehat senam bersama bukan hal sekedar kegiatan rutin tetapimerupakan sebuah perayaan kesehatan…

1 day ago

Malam Puncak Peringatan HUT Kemerdekaan RI ke-79 Desa Gumantuk Adakan Hiburan Campur sari

Lamongan,Kabar One.com- Patut di apresiasi, Acara malam puncak memperingati HUT Kemerdekaan RI ke-79 Desa Gumantuk…

1 day ago