Categories: DaerahRegional

Wakil Bupati Bojonegoro Buka Pekan Olahraga Pelajar tingkat Kabupaten

Kabarone.com, bojonegoro – Dari Bojonegoro untuk Indonesia bukan sekadar swbuah nama Gelanggang Olahraga ( GOR ) yang dibangun di Wilayah Bojonegoro namun benar benar sebuah aksi nyata untuk mencetak generasi yang cakap dan memiliki prestasi khususnya di bidang olahraga. Seperti hari ini, Sabtu (11/3) di Gelanggang Olahraga Dabonsia Desa Ngumpakdalem Kecamatan Dander digelar Pekan Olahraga Pelajar tingkat Kabupaten.

Melalui pekan olahraga pelajar Tahun 2017 kita bentuk generasi bangsa yang berkarakter ,produktif, berdaya saing dan berprestasi. Pekan Olahraga Pelajar ini diikuti oleh SD,SMP dan SMA diwilayah Bojonegoro yang mempertandingkan sekitar 9 cabang olahraga yakni atletik, pencak silat, bola basket, tenis meja, sepak takrow, renang, bola volley dan catur. Peserta 1.097 tingkay SD dan MI , sedangkan untuk tingkat SMP dan MTs diikuti oleh  1.660  peserta dan SMA  , MA, dan SMK sejumlah 2.028 peserta. Dengan jumlah total atlit yang berlaga diajang ini adalah 4.775  peserta.

Wakil Bupati Bojonegoro Drs H. Setyo Hartono mengajak seluruh peserta untuk menyanyikan lagu Gebyar Gebyar . Indonesia merah darahku putih tulangku bersatu dalam angan angan ku,Indonesia debar nadiku simphoni bangsa gebyar gebyar pelanggi jingga. Wabup mengucapkan terima kasih kepada para pihak sekolah yang telah mengikutsertakan siswa dan siswinya yang ikut dalam ajang ini serta semua pihak yang mendukung kegiatan ini. Kebanggaan sebagai atlit aapabila dipertandingkan dan dilombakan. Event ini ajang silaturahmi, mengukur sejauh mana kemampuan sehingga setiap cabor memiliki pedoman untuk ditindak lanjuti supaya mampu meningkatkan kemampuan.olahrga adalah event yang luar biasa tidak membedakan strata golongan. Agar semua diikuti dan berjalan tertib aman dan lancar, kemenangan bukan segala galanya. Dewan juri wasit bertindak adil,para atlut menerima keputusan yang ada. Dalam bertanding kekalahan adalah hal biasa, jika belum berhasil agar tetap semangat serta junjung sportivitas.

Sementara itu atlit muda Bojonegoro yang berkiprah diajang nasional adalah dari cabang panahan  Reza Oktavia Pelajar Kelas 2 SMA, cabang lain yang berhasil menorehkan prestasi diajang propinsi adalah Yuni Eka Lestari atlit lari 400 dan 800 meter. Selain itu ada atlit dari cabang olahraga catur dan bulu tangkis tingkat SD itu adalah sebagian atlit kita yang berhasil menorehkan prestasi baik diajang event propinsi maupun nasional.( DAN )

redaksi

Share
Published by
redaksi

Recent Posts

Dua Raperda Pemkab Kotabaru di Sidangkan DPRD Kotabaru

KOTABARU,kabarOne.com- Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kotabaru masa persidangan III Rapat ke-9 tahun sidang 2023/2024 digelar…

5 hours ago

Ketua DPRD Kabupaten Lamongan, H. Abdul Ghofur Mengucapkan Selamat Atas dikukuhkan dan diterimakannya SK (PPPK) Formasi tahun 2023

Lamongan,Kabar One.com-Ketua DPRD Kabupaten Lamongan, H. Abdul Ghofur beserta jajaran Anggota Legislatif lainnya mengapresiasi langkah…

7 hours ago

Satpol PP Lamongan Gencar Lakukan Pemberantasan Rokok Ilegal

Lamongan,Kabar One.com-Dalam rangka intensifkan pemberantasan rokok ilegal, sebanyak 5.780 batang rokok ilegal di Kabupaten Lamongan…

7 hours ago

GNSTA dan LKD Digelar Pemkab Kotabaru, Arsip Sebagai Sumber Informasi

KOTABARU,kabarOne.com- Pencanangan Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip (GNSTA) dan pemusnahan arsip inaktif pada lembaga kearsipan…

14 hours ago

Ungkapan Mantan Kapolres Kotabaru di Malam Pisah Sambut, Ini Kata Wabup Arul

KOTABARU,kabarOne.com- Malam Ramah Ramah Pisah Sambut Kapolres Kotabaru dari AKBP Dr. Tri Suhartanto kepada AKBP…

19 hours ago

Tiba di Mapolres, AKBP Doli M Tanjung Disambut Hangat

KOTABARU,kabarOne.com- Setelah dilaksanakannya serah terima jabatan Kapolres AKBP Doli M Tanjung, S.I.K yang baru saja…

1 day ago