Categories: Hankam

Semboyan Satgas TMMD, Terik Matahari dan Hujan adalah Kawan

Kabarone.com,Malang – Cuaca panas melanda wilayah Indonesia dalam beberapa hari terakhir. ” Hasil pengamatan di beberapa stasiun oleh Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geologi (BMKG) menunjukkan bahwa suhu udara maksimum dapat mencapai 37 C sejak 19 Oktober 2019.

Pada kesempatan ini Komandan Koramil (Danramil) 0818/ 11 Donomulyo Kapten. Inf. Suwarno mengungkapkan, ” Cuaca panas yang dialami satgas TMMD 106 tidak mengurangi mentalnya dalam melaksanakan tugas dalam melaksanakan pembangunan RTLH bersama masyarakat Desa Kedungsalam. Jumat, (25/10/19).

” Itulah TNI dalam melaksanakan tugas dengan seboyonnya, Terik Matahari dan Hujan adalah Kawan dengan semboyan tersebut Satgas TMMD tetap melaksanakan pemasangan atap pada RTLH tanpa mengurangi hasil serta waktu yang ditentukan”, tegas Danramil (Pendim 0812/pul).
Area lampiran

redaksi

Share
Published by
redaksi

Recent Posts

Ditinggal Kerja, Rumah Ludes Terbakar; Policeline Terpasang

KOTABARU,kabarOne.com- Diduga akibat korsleting listrik, sebuah rumah ludes terbakar di Desa Gunung Sari, RT 006…

12 hours ago

RPJMD Merupakan Produk Daerah, Syairi Mukhlis; RPJPD Bersinergi Dengan RPJPN

KOTABARU,kabarOne.com- Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) merupakan produk daerah atau perda yang sudah disepakati…

13 hours ago

Inspektorat Kabupaten Lamongan Sidak Rutin Di 6 Desa Kecamatan Sugio

LAMONGAN, Kabar One.com- Tim Inspektorat Pembantu (Irban) wilayah Kabupaten Lamongan segera memeriksa 6 (enam) Kepala…

2 days ago

Antisipasi Banjir, Camat Gambir Pimpin Gerebek Lumpur RW 02 di Kel Petojo Utara

JAKARTA, Kabar One.com : Dalam rangka mengantisipasi banjir saat memasuki musim penghujan, Pemprov DKI Jakarta…

2 days ago

PN Jakarta Utara Sidangkan Perkara Penipuan dan TPPU Bisnis Cangkang Kelapa Sawit Terdakwa TM Hawari Cs

Jakarta, Kabarone.com,-Terdakwa TM Hawari yang didakwa bersama-sama dengan Ir. Dwi Dharma Sugari, Candra Setiawan (sidang…

3 days ago

Waka Komisi III DPR RI, Kunker Pengadilan Tinggi makasar

Jakarta, KABARONE : Ketua Pengadilan Tinggi Makassar Dr. H. Zainuddin, S.H., M.Hum. mengharafkan Komisi III…

3 days ago