Categories: Hankam

Upaya pencegahan covid terus dilakukan pemerintah kab lamongan

Lamongan, Kabarone.com – Upaya sosialisasi menuju kebiasaan baru atau new normal terus digalakkan oleh Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Lamongan, salah satunya dengan kegiatan Gowes bersama dengan TNI Polri dan Masyarakat. Sabtu (08/08/2020)

Kegiatan ini menurut H. Fadeli selaku Bupati Lamongan adalah untuk mensosialisasikan hobi dan olahraga bisa dilakukan dengan memperhatikan protokol kesehatan. “Selain itu acara ini juga untuk mengajak masyarakat tetap menjaga kesehatan dan kebugaran serta imun tubuh.

“Tak hanya berolahraga, mari kita semua bersama TNI Polri dan masyarakat menjaga jarak dan protokol kesehatan di masa pandemi Covid 19 seperti ini,” ujar Fadeli.

Dalam kesempatan ini, Bupati Fadeli bersama Dandim 0812 Letkol Inf Sidik Wiyono dan Kapolres Lamongan AKBP Harun menghimbau dan membagikan masker kepada warga masyarakat di perumahan maupun di desa desa sekitaran Kota Lamongan.

Dalam aksi ini, Bupati, Dandim 0812 dan Kapolres membagikan ratusan masker kepada para warga dan pengendara kendaraan roda dua maupun pedagang.

Dalam kesempatan yang sama Dandim 0812 Lamongan Letkol Inf Sidik Wiyono juga menghimbau kepada warga agar selalu menggunakan masker saat keluar rumah.” jaga jarak dan Juga arahan tentang pentingnya pemakaian masker untuk pencegahan penularan covid-19.(pendim 0812)

Redaksi

Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

Dua Raperda Pemkab Kotabaru di Sidangkan DPRD Kotabaru

KOTABARU,kabarOne.com- Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kotabaru masa persidangan III Rapat ke-9 tahun sidang 2023/2024 digelar…

5 hours ago

Ketua DPRD Kabupaten Lamongan, H. Abdul Ghofur Mengucapkan Selamat Atas dikukuhkan dan diterimakannya SK (PPPK) Formasi tahun 2023

Lamongan,Kabar One.com-Ketua DPRD Kabupaten Lamongan, H. Abdul Ghofur beserta jajaran Anggota Legislatif lainnya mengapresiasi langkah…

6 hours ago

Satpol PP Lamongan Gencar Lakukan Pemberantasan Rokok Ilegal

Lamongan,Kabar One.com-Dalam rangka intensifkan pemberantasan rokok ilegal, sebanyak 5.780 batang rokok ilegal di Kabupaten Lamongan…

7 hours ago

GNSTA dan LKD Digelar Pemkab Kotabaru, Arsip Sebagai Sumber Informasi

KOTABARU,kabarOne.com- Pencanangan Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip (GNSTA) dan pemusnahan arsip inaktif pada lembaga kearsipan…

14 hours ago

Ungkapan Mantan Kapolres Kotabaru di Malam Pisah Sambut, Ini Kata Wabup Arul

KOTABARU,kabarOne.com- Malam Ramah Ramah Pisah Sambut Kapolres Kotabaru dari AKBP Dr. Tri Suhartanto kepada AKBP…

19 hours ago

Tiba di Mapolres, AKBP Doli M Tanjung Disambut Hangat

KOTABARU,kabarOne.com- Setelah dilaksanakannya serah terima jabatan Kapolres AKBP Doli M Tanjung, S.I.K yang baru saja…

1 day ago