Categories: Hukum

“Jaksa Masuk Sekolah”, Berikan Penyuluhan Hukum soal “Bullying” dan UU ITE

Kabarone.com, Jakarta – Melalui kegiatan “Jaksa Masuk Sekolah”, Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Karo memberikan penyuluhan hukum soal bahaya bullying atau perundungan, Undang-Undang ITE, dan berikta hoax, kepada pelajar dikaro.

“Kami melakukan penyuluhan soal hukum, di antaranya soal UU ITE dan bullying (perundungan). Kita harus bijak menggunakan sosial media. Gunakan internet untuk hal-hal positif,” ujar Kepala Kejari karo Denny usai menjalankan program jaksa masuk sekolah di SMA N 2 kebon jahe. Rabu (2/9/2020).

“Selain tentang UU ITE, Kegiatan penyuluhan hukum dengan media daring ini juga merupakan salah satu sarana yang dicanangkan oleh Kejaksaan Negeri Karo dibawa pimpinan Denny melalui Program Si-Holin (Siap Memberikan Penyuluhan dan Penerangan Hukum Online). Yang mana, proses penyuluhan dan penerangan hukum yang dilakukan oleh Kejaksaan Negeri Karo dilaksanakan dengan sarana yang lebih modern dan memasyarakat,”

Program Jaksa Masuk Sekolah tersebut merupakan program tahunan dari bidang intelijen Kejaksaan RI untuk melakukan penyuluhan di sekolah-sekolah.

Kepala Seksi (Kasi) Intelijen Kejari Kabupaten Karo, Ifhan Taufig Lubis, SH., beserta jaksa dan staf Kejari Kabupaten Karo yang mengusung tema: “Bijak dalam Bermedia Sosial, Paham Undang – undang Informasi Teknologi dan Elektrinik (UU ITE) dalam Bermain Gadget.”

“sekolah yang menyambut kegiatan (program) ini,” katanya.

Pihaknya juga melakukan sosialisasi soal profesi jaksa. Ini untuk mengenalkan sejak dini soal tugas dan profesi jaksa kepada para pelajar.

Kepala Seksi (Kasi) Intelijen Kejari Kabupaten Karo, Ifhan Taufig Lubis, SH., beserta jaksa dan staf Kejari Kabupaten Karo yang mengusung tema: “Bijak dalam Bermedia Sosial, Paham Undang – undang Informasi Teknologi dan Elektrinik (UU ITE) dalam Bermain Gadget.”ungkapnya. (sena).

redaksi

Recent Posts

Ditinggal Kerja, Rumah Ludes Terbakar; Policeline Terpasang

KOTABARU,kabarOne.com- Diduga akibat korsleting listrik, sebuah rumah ludes terbakar di Desa Gunung Sari, RT 006…

11 hours ago

RPJMD Merupakan Produk Daerah, Syairi Mukhlis; RPJPD Bersinergi Dengan RPJPN

KOTABARU,kabarOne.com- Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) merupakan produk daerah atau perda yang sudah disepakati…

12 hours ago

Inspektorat Kabupaten Lamongan Sidak Rutin Di 6 Desa Kecamatan Sugio

LAMONGAN, Kabar One.com- Tim Inspektorat Pembantu (Irban) wilayah Kabupaten Lamongan segera memeriksa 6 (enam) Kepala…

2 days ago

Antisipasi Banjir, Camat Gambir Pimpin Gerebek Lumpur RW 02 di Kel Petojo Utara

JAKARTA, Kabar One.com : Dalam rangka mengantisipasi banjir saat memasuki musim penghujan, Pemprov DKI Jakarta…

2 days ago

PN Jakarta Utara Sidangkan Perkara Penipuan dan TPPU Bisnis Cangkang Kelapa Sawit Terdakwa TM Hawari Cs

Jakarta, Kabarone.com,-Terdakwa TM Hawari yang didakwa bersama-sama dengan Ir. Dwi Dharma Sugari, Candra Setiawan (sidang…

2 days ago

Waka Komisi III DPR RI, Kunker Pengadilan Tinggi makasar

Jakarta, KABARONE : Ketua Pengadilan Tinggi Makassar Dr. H. Zainuddin, S.H., M.Hum. mengharafkan Komisi III…

2 days ago