Categories: Hankam

Peduli pada kebersihan lingkungan TNI di mantup ajak warga bersihkan TPA

Lamongan,Kabarone.com – Babinsa Koramil 0812/09 Mantup jajaran Kodim 0812/Lamongan kapten dkk 6 orang anggota koramil 09 mantup bersama warga desa Tugu Kec Mantup Kab Lamongan.

tepatnya di TPA (tempat pembuangan sampah) melaksanakan kegiatan karya bakti membersihkan sampah. yang dihadiri puluhan warga desa tugu, Mantup. Jumat 25/09/2020

Situasi jalan yang sepi dan jauh dari pemukiman warga, sering dimanfaatkan oleh orang-orang yang tidak bertanggung jawab untuk membuang sampah seenaknya sendiri Sehingga jadi menumpuk. “hal ini sangat mengganggu masyarakat yang sedang beraktifitas yang menggunakan akses jalan di samping pembuangan sampah tersebut.

Karena disamping baunya yang tidak sedap dan mengganggu pernafasan, juga karena merusak keindahan.

Hal inilah yang mendorong masyarakat bergotong royong bersama Babinsa untuk melaksanakan pembersihan sampah-sampah yang dibuang oleh orang yang tidak bertanggung jawab, serta membuat papan himbauan agar tidak membuang sampah sembarangan.

Danramil 0812/09 Mantup, Kapten Arm Yudi K mengatakan bahwa rencana Karya bakti ini sudah direncanakan 1 minggu yang lalu, karena ada laporan dari pak Lurah, bahwa di TPA tersebut sudah menumpuk sampah, oleh karena itu para Babinsa diperintahkan untuk membantu kegiatan warga tersebut.

Dan Alhamdulillah pagi tadi sudah kita laksanakan karya bakti di tempat tersebut, dan kita bisa lihat hasilnya.
Saya mengharapkan kesadaran seluruh masyarakat untuk tidak membuang sampah sembarangan, tambahnya. (pendim0812)

Redaksi

Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

Dua Raperda Pemkab Kotabaru di Sidangkan DPRD Kotabaru

KOTABARU,kabarOne.com- Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kotabaru masa persidangan III Rapat ke-9 tahun sidang 2023/2024 digelar…

6 hours ago

Ketua DPRD Kabupaten Lamongan, H. Abdul Ghofur Mengucapkan Selamat Atas dikukuhkan dan diterimakannya SK (PPPK) Formasi tahun 2023

Lamongan,Kabar One.com-Ketua DPRD Kabupaten Lamongan, H. Abdul Ghofur beserta jajaran Anggota Legislatif lainnya mengapresiasi langkah…

8 hours ago

Satpol PP Lamongan Gencar Lakukan Pemberantasan Rokok Ilegal

Lamongan,Kabar One.com-Dalam rangka intensifkan pemberantasan rokok ilegal, sebanyak 5.780 batang rokok ilegal di Kabupaten Lamongan…

8 hours ago

GNSTA dan LKD Digelar Pemkab Kotabaru, Arsip Sebagai Sumber Informasi

KOTABARU,kabarOne.com- Pencanangan Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip (GNSTA) dan pemusnahan arsip inaktif pada lembaga kearsipan…

16 hours ago

Ungkapan Mantan Kapolres Kotabaru di Malam Pisah Sambut, Ini Kata Wabup Arul

KOTABARU,kabarOne.com- Malam Ramah Ramah Pisah Sambut Kapolres Kotabaru dari AKBP Dr. Tri Suhartanto kepada AKBP…

20 hours ago

Tiba di Mapolres, AKBP Doli M Tanjung Disambut Hangat

KOTABARU,kabarOne.com- Setelah dilaksanakannya serah terima jabatan Kapolres AKBP Doli M Tanjung, S.I.K yang baru saja…

1 day ago