Daerah

Arutmin Dan Kelompok Pemuda Sahabat Laut Bersih- Bersih Daerah Pesisir Pantai

KOTABARU,kabarone.com- PT Arutmin Indonesia NPLCT menyelenggarakan kegiatan konservasi bersih- bersih daerah pesisir pantai, sekaligus menyerahkan 3 tempat sampah dan berbagi masker di Desa Sarang Tiung Kecamatan Pulau Laut Sigam Kabupaten Kotabaru, Jum’at 9/4/2021.

Kegiatan di ikuti oleh perwakilan Lanal Kotabaru, perwakilan Camat Pulau Laut Sigam, Dinas Lingkungan Hidup, Dinas Pariwisata, Dinas Perikanan Dan Kelautan Kotabaru serta tokoh masyarakat Pulau Laut Sigam juga ikut berpartisipasi dalam kegiatan tersebut.

Superintendent CDEA Arutmin NPLCT, Aldian N Kartika mengatakan, Untuk menjaga ekosistem daerah pesisir tentu akan mampu menjaga dan meningkatkan hasil tangkapan ikan, udang, maupun kepiting yang nantinya akan meningkatkan perekonomian masyarat yang sebagian besar bermata pencarian sebagai nelayan.

kegiatan konservasi bersih- bersih daerah pesisir pantai hari ini terpusat di RT 3 Desa Sarang Tiung yang memiliki potensi keindahan alam yang cocok untuk dijadikan pengembangan wisata, ujarnya.

Kata Aldian, dengan adanya sektor pariwisata yang berkembang tentu akan dapat meningkatkan perekonomian terutama disaat masa gelombang besar.

Salah satu persyaratan penting berkembangnya pariwisata adalah dengan menjaga kebersihan, bebas dari sampah, jadi hal ini perlu kita lakukan bersama dan memerlukan keterlibatan banyak pihak, kata Aldian.

Besar harapan saya kepada masyarakat termasuk Kelompok Pemuda Sahabat Laut untuk bersama- sama menjadi pionir untuk mewujudkan Desa Ramah Lingkungan yang akan dipusatkan di RT 3 Desa Sarang Tiung Kecamatan Pulau Laut Sigam sebagai percontohan, tutupnya.(HRB)

Redaksi

Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

Ditinggal Kerja, Rumah Ludes Terbakar; Policeline Terpasang

KOTABARU,kabarOne.com- Diduga akibat korsleting listrik, sebuah rumah ludes terbakar di Desa Gunung Sari, RT 006…

11 hours ago

RPJMD Merupakan Produk Daerah, Syairi Mukhlis; RPJPD Bersinergi Dengan RPJPN

KOTABARU,kabarOne.com- Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) merupakan produk daerah atau perda yang sudah disepakati…

12 hours ago

Inspektorat Kabupaten Lamongan Sidak Rutin Di 6 Desa Kecamatan Sugio

LAMONGAN, Kabar One.com- Tim Inspektorat Pembantu (Irban) wilayah Kabupaten Lamongan segera memeriksa 6 (enam) Kepala…

2 days ago

Antisipasi Banjir, Camat Gambir Pimpin Gerebek Lumpur RW 02 di Kel Petojo Utara

JAKARTA, Kabar One.com : Dalam rangka mengantisipasi banjir saat memasuki musim penghujan, Pemprov DKI Jakarta…

2 days ago

PN Jakarta Utara Sidangkan Perkara Penipuan dan TPPU Bisnis Cangkang Kelapa Sawit Terdakwa TM Hawari Cs

Jakarta, Kabarone.com,-Terdakwa TM Hawari yang didakwa bersama-sama dengan Ir. Dwi Dharma Sugari, Candra Setiawan (sidang…

3 days ago

Waka Komisi III DPR RI, Kunker Pengadilan Tinggi makasar

Jakarta, KABARONE : Ketua Pengadilan Tinggi Makassar Dr. H. Zainuddin, S.H., M.Hum. mengharafkan Komisi III…

3 days ago