Hankam

Babinsa Turi Bantu Petani Dalam budidaya Melon,Wujud Peduli Wilayah Binaan.

Lamongan, Kabar One.com-Dalam rangka melaksanakan Komsos serta pendampingan masyarakat binaan dalam budidaya tanaman Nabati seperti melon yang mana dimulai dari pemilihan benih,cara penyemaiannya,cara menanam melon,cara memupuk,cara merawat, hingga cara memanen.

Seperti halnya yang di lakukan Babinsa Koramil 0812/03 Turi Sertu A Muktadin jajaran Kodim 0812/Lamongan dalam melaksanakan komsos dan membantu warga di wilayah binaannya untuk budidaya bibit buah melon di Desa Turi, Kabupaten Lamongan.

Kehadiran babinsa di tengah-tengah masyarakat diharapkan terus memberikan motivasi,agar warga tetap bersemangat dalam berkebun. Selain itu tugas TNI utamanya Babinsa yang mana sebagai ujung Tombak Satuan teritorial tidak hanya membela Negara dan pertahanan saja.Melainkan juga harus mendampingi masyarakat dalam bertani guna untuk meningkatkan swasembada pangan.

Sementara itu,PJ Danramil 0812/03 Turi Pelda Kasminto, mengungkapkan kegiatan itu sebagai dukungan Babinsa untuk petani Melon di wilayah binaan, terhadap program ketahanan pangan yang digalakkan pemerintah.

“Diharapkan bantuan serta perhatian Babinsa ini mampu membantu pemerintah dalam meningkatkan ekonomi di wilayah binaan,tidak hanya buah Melon saja, akan tetapi juga tanaman padi, jagung dan kedelai.Babinsa di lapangan akan terus memberikan dukungan serta semangat kepada petani di wilayah binaan” terangnya.(****).

Redaksi

Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

Dua Raperda Pemkab Kotabaru di Sidangkan DPRD Kotabaru

KOTABARU,kabarOne.com- Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Kotabaru masa persidangan III Rapat ke-9 tahun sidang 2023/2024 digelar…

3 hours ago

Ketua DPRD Kabupaten Lamongan, H. Abdul Ghofur Mengucapkan Selamat Atas dikukuhkan dan diterimakannya SK (PPPK) Formasi tahun 2023

Lamongan,Kabar One.com-Ketua DPRD Kabupaten Lamongan, H. Abdul Ghofur beserta jajaran Anggota Legislatif lainnya mengapresiasi langkah…

5 hours ago

Satpol PP Lamongan Gencar Lakukan Pemberantasan Rokok Ilegal

Lamongan,Kabar One.com-Dalam rangka intensifkan pemberantasan rokok ilegal, sebanyak 5.780 batang rokok ilegal di Kabupaten Lamongan…

5 hours ago

GNSTA dan LKD Digelar Pemkab Kotabaru, Arsip Sebagai Sumber Informasi

KOTABARU,kabarOne.com- Pencanangan Gerakan Nasional Sadar Tertib Arsip (GNSTA) dan pemusnahan arsip inaktif pada lembaga kearsipan…

12 hours ago

Ungkapan Mantan Kapolres Kotabaru di Malam Pisah Sambut, Ini Kata Wabup Arul

KOTABARU,kabarOne.com- Malam Ramah Ramah Pisah Sambut Kapolres Kotabaru dari AKBP Dr. Tri Suhartanto kepada AKBP…

17 hours ago

Tiba di Mapolres, AKBP Doli M Tanjung Disambut Hangat

KOTABARU,kabarOne.com- Setelah dilaksanakannya serah terima jabatan Kapolres AKBP Doli M Tanjung, S.I.K yang baru saja…

1 day ago