Categories: DaerahRegional

KPU Lamongan: Ke-50 Anggota DPRD Lamongan Pekan Depan Dilantik

Kabarone.com,Lamongan – Hasil Pemilu 2019 lalu akan dilantik pada pekan depan, mengingat tahapan penetapan sudah dilakukan. Ke- 50 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Lamongan. “Karena kita sudah selesai melaksanankan tahapan penetapan anggota dewan hasil Pemilu 2019 lalu, maka selanjutnya adalah pelantikan yang rencananya digelar pada tanggal 24 Agustus mendatang, Selasa (13/8) siang”,ungkap Mahrus Ali, Ketua KPU Lamongan.

Kita ketahui bersama, setelah Surat KPU RI Turun, KPU Lamongan Langsung Gelar Penetapan Perolehan Kursi dan Calon Jadi di DPRD. Surat KPU RI tersebut bernomer: 1027/ PL.01.9-SD/03/KPU/VII/2019 tertanggal 17 Juli 2019. Dilain pihak, lanjut Mahrus Ali, terkait tempat pihak KPU Lamongan akan melakukan kordinasi dengan pihak Sekwan. “Sedangkan tehnis tahapan dipelantikan sudah menjadi kewenangan sekwan dan gubernur” terangnya.

Dari hasil penetapan yang telah dilakukan sebelumnya, PKB mendapat 10 kursi, Dermokrat 9, PDIP 8, PAN 7, Golkar 6, Gerinda 4, PPP 3 Hanura 1, Nasdem 1, dan Perindo 1. Pada Bulan Mei lalu, DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Lamongan menyiapkan Abdul Ghofur sebagai Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPRD) Lamongan. Persiapan tersebut berdasar atas hasil perolehan suara PKB dalam Pemilu yang digelar April lalu.

“Menurut data KPU Lamongan, sebanyak 162.452 suara itu diperoleh dari Dapil 1 sebanyak 34.531 suara, dari Dapil II sebanyak 38.140 suara, dari Dapil II sebanyak 30.705 suara, dari Dapil IV sebanyak 31.826, dan dari Dapil V sebanyak 27.250 suara” ujarnya.

“ Lebih lanjut, nama yang kita siapkan untuk menduduki Ketua DPRD Lamongan adalah Abdul Ghofur yang merupakan Ketua DPC PKB Lamongan” kata Wakil Ketua DPC PKB Lamongan, Saefuddin Zuhri. Menurutnya, nama adalah Abdul Ghofur terlebih dahulu akan diusulkan ke DPP PKB untuk mendapat rekomendasi sebagai Ketua DPRD Kabupaten Lamongan.

“Jadi prosedurnya adalah diusulkan ke DPP kemudian DPP menurunkan rekomendasi” ungkap Zuhri, panggilan Saefuddin Zuhri. Ia juga memaparkan dalam Pemilu 2019 yang digelar di Bulan April kemarin, PKB menjadi pemenang dengan secara keseluruhan mendapat perolehan suara sebanyak 162.452 suara”, pungkasnya (Pul/As).

redaksi

Share
Published by
redaksi

Recent Posts

Doli M Tanjung Jabat Kapolres Kotabaru, Tri Suhartanto Jabat Kapolres Cimahi

KOTABARU,kabarOne.com-Kapolda Kalsel, Irjen Pol Winarto, S.H. M.H pimpin upacara serah terima jabatan AKBP Doli M…

3 hours ago

Ketua Makamah Agung Lantik Enam Orang Ketua Pengadilan Tinggi

Jakarta ,Kabarone : Ketua Mahkamah Agung mengambil sumpah jabatan dan melantik enam orang Ketua Pengadilan…

7 hours ago

Proyek Saluran Cempaka Putih Layak “Dibongkar Ulang” Diduga Tidak Sesuai Spesifikasi

Jakarta,Kabar One.com - Pekerjaan Nomalisasi Saluran Jl. Cempaka Putih Barat XIX dan Cempaka Putih Barat…

1 day ago

Belum Sepekan Menjabat, Nama Kajari Lamongan Rizal Edison Dicatut OTK untuk Penipuan

LAMONGAN,Kabar One.com- Belum genap sepekan menjabat, namanya sudah dicatut orang tak dikenal (OTK) untuk melakukan…

1 day ago

Ahmad Lutfi Pamit di HUT Bhayangkara ke – 78, Tekankan Pengabdian Polri Kepada Jateng

SEMARANG,kabarone.com- Kapolda Jawa Tengah (Jateng), Irjen Pol Ahmad Luthfi menyatakan pamit dalam perayaan HUT Bhayangkara…

1 day ago

Respon H. Isam, Jhonlin Group Salurkan 1 Miliar Untuk Korban Kebakaran Melalui Andi Rudi Latif

TANAH BUMBU,kabarOne.com- Kebakaran hebat yang terjadi di permukiman padat penduduk di RT 19 Gang Mawar…

2 days ago