Daerah

Kotabaru Tuan Rumah TLHP, Bupati; Ramah Tamah Untuk Saling Bertukar Pikir

KOTABARU,kabarone.com- Pemutakhiran data Tindak Lanjut Hasil Pemeriksaan (TLHP) APIP Se Kalimantan Selatan, Bupati Kotabaru H Sayed Jafar mengucapkan terimakasih atas kepercayaan yang diberikan kepada Pemkab Kotabaru sebagai tuan rumah.

Hadir, perwakilan Kemendagri, Pejabat BPKP Kalsel, Forkopimda, Wakil Bupati, Sekretaris Daerah Kotabaru, Kepala Inspektorat 13 kabupaten/kota, serta Kepala SKPD.

Ucapan iti disampaikan oleh Sekretaris Daerah H Said Akhmad saat membacakan sambutan Bupati Kotabaru pada malam ramah tamah yang diselenggarakan di kediaman pribadi Bupati, Minggu 27/6/2021 malam.

Bupati Kotabaru juga mengucapkan selamat datang kepada seluruh tamu undangan yang akan mengikuti acara pemutakhiran data di Bumi Saijaan julukan Kotabaru.

Semoga malam ramah tamah ini dapat menjalin dan mempererat tali silaturahmi di antara kita semua, serta untuk saling bertukar pikiran dalam rangka mensukseskan pembangunan dan tata kelola pemerintahan, paparnya.(HRB)

Redaksi

Share
Published by
Redaksi

Recent Posts

Ditinggal Kerja, Rumah Ludes Terbakar; Policeline Terpasang

KOTABARU,kabarOne.com- Diduga akibat korsleting listrik, sebuah rumah ludes terbakar di Desa Gunung Sari, RT 006…

11 hours ago

RPJMD Merupakan Produk Daerah, Syairi Mukhlis; RPJPD Bersinergi Dengan RPJPN

KOTABARU,kabarOne.com- Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) merupakan produk daerah atau perda yang sudah disepakati…

12 hours ago

Inspektorat Kabupaten Lamongan Sidak Rutin Di 6 Desa Kecamatan Sugio

LAMONGAN, Kabar One.com- Tim Inspektorat Pembantu (Irban) wilayah Kabupaten Lamongan segera memeriksa 6 (enam) Kepala…

2 days ago

Antisipasi Banjir, Camat Gambir Pimpin Gerebek Lumpur RW 02 di Kel Petojo Utara

JAKARTA, Kabar One.com : Dalam rangka mengantisipasi banjir saat memasuki musim penghujan, Pemprov DKI Jakarta…

2 days ago

PN Jakarta Utara Sidangkan Perkara Penipuan dan TPPU Bisnis Cangkang Kelapa Sawit Terdakwa TM Hawari Cs

Jakarta, Kabarone.com,-Terdakwa TM Hawari yang didakwa bersama-sama dengan Ir. Dwi Dharma Sugari, Candra Setiawan (sidang…

2 days ago

Waka Komisi III DPR RI, Kunker Pengadilan Tinggi makasar

Jakarta, KABARONE : Ketua Pengadilan Tinggi Makassar Dr. H. Zainuddin, S.H., M.Hum. mengharafkan Komisi III…

2 days ago