Terkait Ramai Dimedsos, Berikut Penjelasan Dinas PUPR Lamongan

Daerah, Regional1,903 views

Kabarone.com, Lamongan- Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten lamongan merasa berkeberatan adanya postingan salah satu mantan pejabat orang nomer dua lamongan diduga tak sesuai fakta yang ada. Tuduhan ini dirasa tidak mendasar karena semua proyek pembangunan dilakukan sesuai prosedur.

“Memang benar ada keterlambatan waktu penyelesaian,namun masyarakat juga semestinya faham pada saat awal pengerjaan proyek itu sudah molor enam bulan.karena belum pindahnya satu instansi yang ada di wilayah proyek.
Makanya saya menghimbau kepada masyarakat harus tahu dulu sebelum posting di medsos dan sebaiknya diklarifikasi dulu dengan para pihak terkait agar tidak miskomunikasi.” kata Sukiman dikonfirmasi, kamis (27/6/2019).

Tambahnya lagi, warga juga bisa langsung klarifikasi PUPR juga tidak menutup akses,profesionaldan transparan itu yang selalu kami jaga.”ujarnya ketika di konfirmasi ke kantor.

Sebelumnya, sempat heboh didunia maya dengan adanya postingan di mensos pengawasan Dewan mandek,pembangunan kantor gedung pemkab lamongan molor April belum selesai masih ditutup seng.di posting lewat FB oleh mantan pejabat lamongan.

Hal senada diungkapkan oleh Ketua Umum NGO JALAK Amin Santoso mengatakan”masyarakat lamongan harus faham.kabar berita di mensos itu tidak ada payung hukum dan kebenaranya patut di cek ulang. semestinya mantan wakil bupati cek ricek keabsahan berita tersebut setelah tahu fakta yang ada baru diposting di facebook , “ujarnya.(Fer)

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *